Tips — kesehatan kuku

10 Cara Merawat Kuku dan Tips Manicure agar Kuat, Sehat, dan Cantik

Posted by Husnul Khotimah on

10 Cara Merawat Kuku dan Tips Manicure agar Kuat, Sehat, dan Cantik

Cara merawat kuku secara alami sebenarnya cukup gampang dan bisa dilakukan sendiri di rumah. Yang Anda butuhkan hanyalah waktu dan sedikit pengetahuan seputar cara-cara merawat kuku dan beberapa tips manicure. Perawatan kuku sangat penting untuk dilakukan mengingat banyak di antara kita yang mencoba memanjangkan kuku serta tidak sedikit juga yang tertarik menghias kuku dengan menggunakan cat kuku. Apabila tidak dirawat dan dipelihara dengan benar, kuku bisa menjadi rapuh, mudah patah, dan berwarna kekuningan. Kondisi tersebut akan membuatnya terlihat tidak menarik dan terkesan jorok. Jika ingin memiliki kuku yang indah, selain membaca artikel tips perawatan kuku supaya tetap sehat dan cantik,...

Read more →

Tips Perawatan Kuku Supaya Tetap Sehat dan Cantik

Posted by Dea Cantik Menawan on

Tips Perawatan Kuku Supaya Tetap Sehat dan Cantik

Untuk melengkapi artikel cara merawat wajah dengan bahan alami agar tampil lebih cantik dan mulus yang telah saya tulis sebelumnya, saya menyempatkan diri untuk menulis tips perawatan kuku supaya tetap sehat dan cantik berikut ini agar penampilanmu terlihat makin sempurna tanpa cela. Kuku mencerminkan siapa diri kita dan juga mencerminkan kesehatan tubuh kita. Itulah mengapa perawatan kuku dirasa sangat penting dan perlu dilakukan secara teratur. Memotong kuku adalah salah satu bentuk perawatan kuku yang harus dilakukan untuk mencegah agar kuku tidak menjadi sarang kuman dan bakteri. Selain untuk membuat kuku terlihat lebih bersih dan rapi, kita juga wajib menjaga kuku supaya...

Read more →